Bali Tuan Rumah World Water Forum ke 10

Klungkung-ppid.klungkungkab.go.id World Water Forum merupakan forum internasional terbesar di sektor air yang melibatkan berbagai platform multi-stakeholder, ditujukan untuk kemajuan dan resolusi kunci masalah air yang membutuhkan keterlibatan pemerintah, akademisi, peneliti, teknisi, advokasi dan pemangku kepentingan lainnya. Forum ini diadakan setiap tiga tahun sekali dan telah berlangsung sejak tahun 1997. Indonesia menjadi negara ke 10 sebagai … Baca Selengkapnya